Sebenarnya untuk kulit pastrinya bisa aja kita beli di toko kue dan supermaket, tapi keingin tahuan aku dalam membuat keseluruhnya , maka coba membuat sendiri pastynya, ternyata tidak begitu sulit seperti yang pernah aku banyangkan.
Asal kita ikuti langkah dengan benar akan menghasilkan kulit pastry yang berlapis dengan baik. setelah kulit siap kita siap mengisi mangkok soup dengan isian cream soup yang sebelumnya sdh kita siapkan. ingat saat mengisi mangkok usahakan jangan sampai penuh dikwatirkan isi akan meluap dan akam menjebol kulit pastry nya pada saat dibakar.
Setalah semua mangkok sdh terisi tutup denga kulit pastri yg sudah di ukur sesuai besaran mangkok soupnya. dan siap dibakar.
untuk teman yang ingin melihat dan mencoba resepnya bisa dilihat di http://dapurmasak.com/resep/1974-zuppa-soup .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar